Indonesia
Gamereactor
berita
Ace Combat 7: Skies Unknown

Ace Combat 7 akan mendapatkan DLC ulang tahun ke-25

Ada tiga pesawat eksperimental yang bisa kamu mainkan nanti.

HQ

Bandai Namco telah mengumumkan sebuah DLC baru untuk Ace Combat 7: Skies Unknown, untuk merayakan ulang tahun ke-25 dari seri Ace Combat.

DLC "Experimental Aircraft Series" ini disebutkan akan meluncur kuartal kedua tahun ini, dan akan menyajikan tiga tipe pesawat eksperimental asli, yaitu:

• F-15 S/MTD (The Boeing Company)
• F-16XL (Lockheed Martin Corporation)
• FB-22 Strike Raptor (Lockheed Martin)

Selain ketiga di atas, akan ada juga segudang skin baru:

• Grabacr Skin (Su-47 Berkut)
• Ofnir Skin (Su-37 Terminator)
• Sorcerer Skin (F-15 S/MTD)
• Wizard Skin (F-16XL)
• Z.O.E. Skin (YF-23 Black Widow II)
• Varcolac Skin (A-10C Thunderbolt II)
• Huckebein Skin (MiG-21bis Fishbed)
• Markov Skin (Su-35S Flanker-E)
• Red Moon Skin (MiG-29A Fulcrum)
• Markov Skin (Su-57)
• Flash Skin (FB-22 Strike Raptor)
• Butterfly Master Skin (CFA-44 Nosferatu)
• Strigon Skin (Su-33 Flanker-D)

Sejauh ini, belum ada tanggal rilis spesifik yang diumumkan. Ace Combat 7: Skies Unknown awalnya dirilis untuk PS4 dan Xbox One pada Januari 2019 dan diikuti versi PC pada Februari 2019. Cek trailer teaser-nya di bawah.

Ace Combat 7: Skies Unknown
HQ

Teks terkait

0
Ace Combat 7: Skies UnknownScore

Ace Combat 7: Skies Unknown

REVIEW. Ditulis oleh Lorenzo Mosna

Entri terbaru Ace Combat akhirnya meluncur di PlayStation 4 dan Xbox One, dan tetap setia dengan apa yang khas dari serinya.



Loading next content